Entries by adminEKIS

Menjaga Ketahanan Pangan Masyarakat, Dosen Ekis Lakukan Pengabdian Masyarakat

Dosen Ekonomi Islam (Ekis) Unwahas melakukan Pengabdian Kepada Masyarakat bertajuk Sosialisasi Ketahanan Pangan Keluarga Melalui Pemberdayaan Masyarakat dengan Menanam Sayuran di Pekarangan Rumah Ibu-Ibu Dawis 4 Kelurahan Kalisegoro Gunungpati. Kegiatan itu dilakukan karena melihat banyaknya tempat tinggal dan perumahan yang ada di kelurahan kalisegoro rt/rw : 1/2 jalan Kenteng tepatnya pada warga Dawis 4 yang […]

Perkuat Kompetensi Mahasiswa Program Studi Ekonomi Islam Unwahas, Dekan FEB Lantik KSEI

Universitas Wahid Hasyim (Unwahas) Semarang kini memiliki Kelompok Studi Ekonomi Islam (KSEI), organisasi kemahasiswaan yang mewadahi mahasiswa penggerak ekonomi islam. Pengurus KSEI Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Unwahas dilantik oleh Dekan FEB Unwahas Semarang, Dr. Hasan, SE, M.Sc disela kegiatan Kuliah Umum bertemakan Akselerasi Sertifikasi Halal dalam Peningkatan Daya Saing UMKM yang digelar di Aula […]